ANALISIS MUTU PELAYANAN KESEHATAN MENGGUNAKAN DIMENSI MUTU PELAYANAN DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT: LITERATURE REVIEW

Authors

  • Kadek Dian Purwata Program Studi Sarjana Keperawatan, Fakultas Kesehatan Universitas Sari Mulia
  • Muhammad Arief Wijaksono Program Studi Sarjana Keperawatan, Fakultas Kesehatan Universitas Sari Mulia
  • Tuti Alawiyah Program Studi Sarjana Farmasi, Fakultas Kesehatan Universitas Sari Mulia

Keywords:

Dimensi mutu pelayanan kesehatan, Mutu pelayanan kesehatan, Rawat inap

Abstract

Latar Belakang: Dimensi mutu pelayanan kesehatan merupakan alat yang digunakan untuk mengukur baik buruknya suatu mutu pelayanan yang terdiri lima laat ukur yaitu bukti fisik, keandalan, daya tanggap, jaminan dan kepedulian.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi mutu pelayanan pada dimensi bukti fisik, keandalan, daya tanggap, jaminan dan kepedulian di ruang rawat inap berdasarkan studi empiris lima tahun terakhir.

Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan study literature review dengan menggunakan beberapa sumber yang dipilih berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan peneliti.

Hasil: Dari 10 jurnal yang dilakukan kajian literature didapatkan rata-rata dimensi mutu pelayanan kesehatan pada kategori baik dengan beberapa aspek yang perlu ditingkatkan untuk membuat mutu pelayanan di rumah sakit menjadi lebih baik.

Kesimpulan: Rumah sakit harus meningkatkan mutu pelayanan yang diberikan kepada pasien. Rumah sakit dapat melalui survei menggunakan dimensi mutu pelayanan untuk mengetahui aspek yang harus ditingkatkan.

 

Background: Health care quality dimensions is a tool which can be used to measure how good and bad a quality of service which contain 5 measuring instrument which are Tangible, reliability, responsiveness, assurance and empathy.

Objective: This research’s aim is to identify the quality of service on tangible dimension, reliability, responsiveness, assurance and empathy in the inpatient room which based on the last five years empirical study.

Methods: This research is using literature review study approach with many sources selected based on predetermined criteria from researcher.

Result: From 10 journals that conducted with literature review method, it was found that the average dimensions of the quality of health services were in the good category with several aspects that needed to be improved to make the quality of services in the hospital better.

Conclusion: Hospitals need to improve the quality of services provided to the patients. it can through a survey using the dimensions of quality services to find out which aspects that need to be improved.

References

Hajjul Kamil: Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Mutu Pelayanan Kesehatan Di Rsudza Banda Aceh, Idea Nursing Journal Vol. III No. 1 ISSN: 2087-2879

Kamil, H. (2010). Tingkat Kepuasan pasien terhadap mutu pelayanan kesehatan di RSUDZA Aceh. Idea Nursing Journal, III, 1.

Menteri Kesehatan RI. 2018. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 4 Tahun 2018 tentang Kewajiban rumah sakit dan Kewajiban Pasien. Jakarta:Menteri kesehatan RI.

Menteri Kesehatan RI. 2019. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan. Jakarta: Menteri kesehatan RI.

Nursalam. 2014. Manajemen Keperawatan: Apliksi dalam praktik keperawatan professional. Edisi 4. Jakarta: Salemba Medika

Syafrudin et al. 2014. Manajemen Keperawatan: Manajemen mutu pelayanan kesehatan untuk bidan. Jakarta: CV. Trans Info Media

Zulfiana, Sofa. Ernawati, Dyah : Jurnal Visikes, Analisa Kepuasan Pasien Terhadap Aspek Mutu Pelayanan di Bagian TPPRJ Rumah Sakit Banyumanik Semarang ISSN.1979-9551, VOL. 12. NO.2, September 2013.

Downloads

Published

2021-06-11

How to Cite

Purwata, K. D., Wijaksono, M. A., & Alawiyah, T. (2021). ANALISIS MUTU PELAYANAN KESEHATAN MENGGUNAKAN DIMENSI MUTU PELAYANAN DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT: LITERATURE REVIEW. Proceeding of Sari Mulia University Nursing National Seminars, 2(1), 142–156. Retrieved from https://ocs.unism.ac.id/index.php/PROKEP/article/view/191