S Studi Karakteristik Demografi Pada Kejadian Ibu Hamil Kek Di Puskesmas Sebatung Kabupaten Kotabaru Study of Demographic Characteristics on the Incidence of Pregnant Women with Kek at Sebatung Health Center, Kotabaru Regency
Isi Artikel Utama
Abstrak
Latar Belakang: Kekurangan Energi Kronis merupakan suatu keadaan malnutrisi yang dapat mengakibatkan timbulnya masalah kesehatan pada ibu hamil. Berdasarkan data Riskesdas (2022) data ibu hamil d engan Kekurangan Energi Kronis berada pada kelompok umur ibu yang beresiko yaitu 15-19 tahun sebesar 33,5%.
Tujuan: Penelitian ini untuk mengetahui gambaran karakteristik demografi pada kejadian ibu hamil KEK di Puskesmas Sebatung
Metode: Penelitian menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian ini ibu hamil dengan KEK sebanyak 51 sampel menggunakan teknik total sampling dan pengumpulan data sekunder menggunakan ceklist. Metode analisis data menggunakan analisis univariat.
Hasil: hasil penelitian pada karakteristik Usia beresiko KEK pada ibu hamil (<20/>35 tahun) dengan jumlah 30 orang (41,2%), untuk Paritas Ibu tertinggi yaitu multigravida 22 orang (43,1%), selanjutnya untuk jarak kelahiran yang paling tinggi yaitu ibu jarak kelahiran tidak beresiko sebanyak 29 orang (56,9%), kemudian kriteria Pekerjaan ibu didapatkan 46 orang (90,2%) ibu bekerja, untuk kriteria pendidikan terakhir ibu yang tinggi yaitu tingkat pendidikan menengah dengan 29 orang (56,9%).
Simpulan: Ibu hamil KEK adalah ibu yang berusia tidak beresiko, multigravida, pendidikan menengah, dan ibu yang bekerja. Diharapkan hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan informasi bagi masyarakat agar dapat lebih memperhatikan status gizi ibu dan pentingnya peningkatan asupan gizi bagi ibu hamil.
Rincian Artikel

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Cara Mengutip
Referensi
Alfarisi, R., Nurmalasari, Y., & Nabilla, S. (2019). Status Gizi Ibu Hamil dapat Menyebabkan Kejadian Stunting pada Balita. Jurnal Kebidanan Malahayati, 5(3), 271–278. https://doi.org/10.33024/jkm.v5i3.1404
Alza, Y. (2018). Hubungan Asupan Energi Dan Paritas Terhadap Resiko Kek (Kekurangan Energi Kronis) Pada Ibu Hamil Di Kecamatan Payung Sekaki Kota Pekanbaru. JURNAL PROTEKSI KESEHATAN, 4(1), 1–5. https://doi.org/10.36929/jpk.v4i1.32
Apriana, W., Friscila, I., & Kabuhung, E. I. (2021). Hubungan Pengetahuan dan Akses Informasi dengan Tingkat Kecemasan tentang Kehamilan Selama Masa Pandemi Covid-19 pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Poskesdes Mantangai Tengah Kabupaten Kapuas. Proceeding Of Sari Mulia University Midwifery National Seminars. https://ocs.unism.ac.id/index.php/PROBID/article/view/701
Atika, P. (2019). Ilmu Gizi Untuk Keperawatan dan Gizi Kesehatan. Yogyakarta : Nuha Medika.
Dinas Kesehatan Kabupaten Kotabaru. (2022). Laporan Kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Kotabaru Tahun 2021. Dinas Kesehatan Kabupaten Kotabaru.
Fitriani, A., Friscila, I., Mauyah, N., Elvieta, E., & Fatiyani, F. (2022). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Stunting di Puskesmas Syamtalira Aron. Jurnal Medikes (Media Informasi Kesehatan), 9(1), 47–56. https://doi.org/https://doi.org/10.36743/medikes.v9i1.342
Friscila, I., Wijaksono, M. ., Rizali, M., Permatasari, D., Aprilia, E., Wahyuni, I., Marsela, M., Asri, N. ., Yuliani, R., Ulfah, R., & Ayudita, A. (2023). Pengoptimalisasi Pengggunaan Buku Kia Pada Era Digital Di Wilayah Kerja Puskesmas Kandui. Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Tangguh, 299–307. https://ocs.unism.ac.id/index.php/semnaspkm/article/view/1058
Kamariyah, N., & Musyarofah, M. (2018). Lingkar Lengan Atas Ibu Hamiil Akan Mempengaruhi Peningkatan Berat Badan Bayi Lahir Di Bps Artiningsih Surabaya. Journal of Health Sciences, 9(1), 1–5. https://doi.org/10.33086/jhs.v9i1.191
Kemenkes RI. (2020). Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) Tahun 2018. Jakarta : Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. http://www.depkes.go.id/resources/download/infoterkini/materi_rakorpop _2018/Hasil Riskesdas 2018.pdf
Kemenkes RI. (2022). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2021. Kemenkes RI. https://www.kemkes.go.id/downloads/resources/download/pusdatin/profil-kesehatan-indonesia/Profil-Kesehatan-2021.pdf
Lestari, Y. P., & Friscila, I. (2022). Efektifitas Mengikuti Kelas Prenatal Yoga Terhadap Kesehatan Mental Ibu Hamil Di PMB Bidan Delima Wilayah Banjarmasin Timur. Dinamika Kesehatan: Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan, 13(2), 1–7. https://garuda.kemdikbud.go.id/documents/detail/3193598
Lestari, Y. P., & Friscila, I. (2023). Prenatal Yoga terhadap Tingkat Kesehatan Mental Ibu Hamil. Media Informasi, 19(1), 97–102. https://doi.org/https://doi.org/10.37160/bmi.v19i1.60
Listyaningrum, T. U., & Vidayanti, V. (2016). Tingkat Pengetahuan dan Motivasi Ibu Berhubungan dengan Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu Bekerja. Jurnal Ners Dan Kebidanan Indonesia, 4(2), 1–5. https://doi.org/10.21927/jnki.2016.4(2).55-62
Notoatmodjo, S. (2020). Metodologi Penelitian Kesehatan Notoatmodjo S, editor. In Jakarta: PT. Rineka Cipta. Alfabeta.
Putri, N. P., Selliyati, D., Samkakai, A., Sari, A., Hermino, A., & Friscila, I. (2020). Ekstrak Genjer (Limnocharis Flava) Sebagai Alternatif Mencegah Konstipasi Pada Masa Kehamilan: Narrative Review. Jurnal Dinamika Kebidanan Dan Keperawatan, 11(2). https://garuda.kemdikbud.go.id/documents/detail/2822510
Syukur, N. A. (2017). Faktor – Faktor Yang Menyebabkan Kurang Energi Kronis (Kek) Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Sidomulyo Kota Samarinda. MMJ (Mahakam Midwifery Journal), 1(1), 38–45. ht