Efektivitas Buah Carica Papaya L (Pepaya) Terhadap Kelancaran Produksi Asi Pada Ibu Menyusui : Literatur Review The Effectiveness of Carica Papaya L (Papaya) Fruit on Smooth Breast Milk Production in Breastfeeding Mothers: Literature Review

Main Article Content

Mahmudah Mahmudah
Susanti Suhartati
Fitri Yuliana

Abstract

Latar Belakang: Pepaya mengandung laktagogum merupakan buah tropis yang dikenal dengan sebutan Carica papaya L. Tanaman papaya terdapat didalamnya enzim papain, karotenoid, alkaloid, flavonoid, monoterpenoid, mineral, vitamin, glukosinolat, dan karposida vitamin C, A, B, E, dan mineral. Kandungan laktagogum (lactagogue) dalam pepaya dapat menjadi salah satu cara untuk menaikkan laju sekresi dan produksi air susu.


Tujuan: Penelitian ini bertujuan mengetahui Efektivitas buah Carica papaya L (pepaya) terhadap kelancaran ASI sebagai salah satu terapi komplementer dalam upaya untuk menanggulangi gagalnya pemberian ASI eksklusif yang ditimbulkan oleh produksi air susu ibu yang rendah melalui literatur review.


Metode:  Penelitian ini menggunakan pendekatan studi literatur dengan metode Literatur Review.


Hasil: Carica papaya L (pepaya) mengandung bermacam-macam enzim, kandungan laktogogum pada buah yang mana adalah zat yang mengakibatkan pengeluaran air susu ibu (ASI) menjadi lancar serta produksi ASI meningkat, yang mana peningkatan jumlah ASI dipengaruhi oleh adanya polifenol dan steroid dalam buah papaya.


Simpulan: Buah Carica papaya L (pepaya)  memiliki berbagai zat yang bermanfaat dalam meningkatkan produksi ASI pada ibu Menyusui sehingga dapat berperan sebagai terapi pendukung payudara menanggulangi gagalnya pemberian ASI eksklusif.


 


Kata Kunci : Carica papaya L, Menyusui, ASI.


Introduction: Papaya contains laktagogum which is a tropical fruit known as Carica papaya L. Papaya plants contain papain enzymes, carotenoids, alkaloids, flavonoids, monoterpenoids, minerals, vitamins, glucosinolates, and carposide vitamins C, A, B, E, and minerals. The content of laktagogum (lactagogue) in papaya can be one way to increase the rate of secretion and production of breast milk.


Objective: This study aims to determine the effectiveness of Carica papaya L (papaya) on the smoothness of breast milk as a complementary therapy in an effort to overcome the failure of exclusive breastfeeding caused by low breast milk production through a literature review.


Methods: This study uses a literature study approach with the Literature Review method


Result: Carica papaya L (papaya) fruit contains various enzymes, the content of laktogogum in the fruit which is a substance that causes the release of breast milk (ASI) to be smooth and breast milk production increases, which increases The amount of breast milk is influenced by the presence of polyphenols and steroids in papaya fruit.


Conclusion: Carica papaya L (papaya) fruit has various substances that are useful in increasing breast milk production in breastfeeding mothers so that it can act as a breast support therapy to overcome the failure of exclusive breastfeeding.


Keyword: Carica papaya L, Breastfeeding, breast milk

Article Details

How to Cite
Mahmudah, M., Suhartati, S., & Yuliana, F. (2022). Efektivitas Buah Carica Papaya L (Pepaya) Terhadap Kelancaran Produksi Asi Pada Ibu Menyusui : Literatur Review: The Effectiveness of Carica Papaya L (Papaya) Fruit on Smooth Breast Milk Production in Breastfeeding Mothers: Literature Review. Proceeding Of Sari Mulia University Midwifery National Seminars, 4(1), 1–9. Retrieved from https://ocs.unism.ac.id/index.php/PROBID/article/view/880
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>